Optimisasi mesin pencari (bahasa Inggris: Search Engine Optimization, biasa disingkat SEO) adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Secara logis, situs web yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung.
Sejalan dengan makin berkembangnya pemanfaatan jaringan internet sebagai media bisnis, kebutuhan atas SEO juga semakin meningkat. Berada pada posisi teratas hasil pencarian akan meningkatkan peluang sebuah perusahaan pemasaran berbasis web untuk mendapatkan pelanggan baru. Peluang ini dimanfaatkan sejumlah pihak untuk menawarkan jasa optimisasi mesin pencari bagi perusahaan-perusahaan yang memiliki basis usaha di internet.
Berikut adalah sedikit artikel saya mengenai SEO, mudah-mudahan bermanfaat :
- Mengenal SEO
- Tanya Jawab Seputar SEO
- 10 Mitos dan Fakta Seputar Google, SEO, Pagerank
- Inilah Cara Menulis Judul Posting Yang Baik dan Benar
- 10 Mitos dan Fakta Seputar Google, SEO, Pagerank
- Cara Mudah Membuat SEO di Blogspot
- Mendaftar Ke Mesin Pencari dan Directory
- Cara Agar Halaman Blogspot Cepat Terindeks di Google
- Optimalisasi SEO Dengan Permalink Agar Postingan SEO Friendly
- Optimization SEO Blog Attribute and Content Atribute
- Tips Cara Membuat Breadcrumb-Navigation Menu
- Tutorial 19 Cara Menaikkan Alexa Rank Dengan Cepat
- 21 Cara Mendapatkan Backlink Berkualitas
Jangan asal copy paste, baca aturanya
Post By Kang Salman
http://asksalman19.blogspot.com
Ingin mendapat penghasilan tambahan dari blog? Bergabung dan jadikan blog anda sebagai ladang uang bagi dompet anda setiap bulan. Cukup pasang banner saja! Daftar => Klik Disini <= klik! untuk memanen uang $ seperti saya. Gratis!!
Dapatkan update artikel terbaru kami langsung ke email anda.
0 komentar:
Posting Komentar
give your comment here, please do not spam