Selasa, 01 Februari 2011

Trik Memasang Tombol Share, Tombol Facebook, dan Twitter dll

Try DemoPasang Tombol Share dan Facebook Like - Anda mungkin penasaran bagaiaman cara memasang tombol share? dan anda pun mungkin penasaran bagaimana membuatnya unik dan menarik? Disini kang salman akan mengenalkan tentang sebuat tool yang membantu kita dalam urusan trafik dan popularitas di internet. Widget ini bernama addthis.

Bila anda pemain blogger kawakan tahun 2009 dan 2010 mungkin sudah tidak asing dengan nama itu, tapi tunggu dulu, sekarang addthis tampil dengan wajah baru dan dengan fitur yang lebih lengkap. mualau dari tombol share facebook, twitter, email, print, conver pdf dll. dengan lebih dari 30 fasilitas tersebut kita tidak perlu memasang kode yang bermacam-macam dan beraneka ragam. cukup kunjungi situs ini :http://www.addthis.com/gallery 

Tombol-tombol share imut ini, membantu meningkatkan trafik dan popularitas situs di internet

Namun tunggu dulu sebelum itu anda harus mendaftar dulu menjadi member addthis disini http://www.addthis.com/register
setelah kita mendaftar.. barulah kita  bisa menikmati tool ini.
Anda tinggal memilih  mana yang anda suka, kemudia copy kode HTML atau Javascript nya, jangan lupa untuk memasukan username (khusus javascript) kemudian pasang di blog.

Cara pasang di widget:
1. Login ke blogger
2. Pilih  rancangan
3. Tambah widget
4. Pilih HTML/Javascrint
5. Copy kan kode yang di dapat.
6. Pastekan, di tutor no 4
7 Simpan, dan lihatlah hasilnya

Bagaimana cara menempelkannya di setiap atas postingan, tanpa harus memasang widget?
1. Login ke blogger
2. Pilih Rancangan
3. Edit html
4. Centang ceklis, expend widget
5. Cari kode berikut <data:post.body/>
6. Simpan sebelum kode tersebut.
7. Simpan, dan lihat hasilnya!

Keterangan: (Jika tedapat 2 buah kode <data:post.body/>, maka yang di pilih adalah yang ke 2)Nah sobat informasi maya, semoga trik ini bermanfaat..##
Terima kasih.
Assalamualikum.




Lihat Juga

Jangan asal copy paste, baca aturanya di sini !
Post By Kang Salman
http://asksalman19.blogspot.com

Ingin mendapat penghasilan tambahan di internet? Cara kerja mudah hanya dengan melakukan survey dan mengisi angket lalu anda akan di bayar. Itulah pekerjaan anda disini <= klik untuk daftar dan memanen uang $ seperti saya. Gratis
Dapatkan update artikel  terbaru kami langsung ke email anda.  

0 komentar:

Posting Komentar

give your comment here, please do not spam

 
My Big Dream powered by XXZ