Senin, 11 Juli 2011

Desa Online Tempat Anak Desa Blogging

Desa Online memang sebuah jalan yang tidak begitu prioritas untuk Pembangunan Sebuah Desa, tapi bagi Anak Desa yang mempunyai Blog Anak Desa adalah sebuah Jalan untuk belajar memahami dan mendalami Dunia Blogging. Weblog yang sengaja dibuat Oleh Anak Desa adalah salah satu wujud bahwa Anak Desa selalu ingin Belajar dan tidak pernah berhenti untuk Belajar. Membangun Sebuah Desa Virtual atau Desa Online adalah Niche yang Anak Desa dapatkan ketika harus memulai mendalami Dunia Blogging dengan Domain dan Hosting sendiri. Tidak seperti Blog ini walaupun Domainnya berbayar tapi Hostingnya tetap menggunakan pasilitas dari Blogger.com, Maka untuk itu Anak Desa sengaja Billing Hosting dan Domain untuk mendalami dunia Blogging ini.

Desa Online yang diberinama Desa Digital ini mudah-mudahan memberikan suatu pelajaran yang mungkin harus mahal apabila menempuh jalur Kursus. Apa Sih yang membuat Anak Desa selalu Antusias akan Dunia Blogging ini? Pertanyaan ini pernah dilontarkan oleh sahabat Anak Desa. Dan saya selalu menjawab, saya ingin belajar dan belajar, tak ada uang belajar, tak ada Gurupun ingin belajar, biar suatu hari nanti bisa mengajar.

Selengkapnya >>>

0 komentar:

Posting Komentar

give your comment here, please do not spam

 
My Big Dream powered by XXZ